Worst winter ever!!

21 12 2010

Guys,

mungkin kalian dah nonton berita atau baca koran atau denger radio atau liat di internet. Tahun ini merupakan musim dingin terburuk di eropa. Maksudnya terburuk disini adalah salju sangat lebat serta temperatur terdingin di daratan eropa.

Selain itu, terburuk juga bisa diartikan karena akibat yang dihasilkan dari temperature minus ini. Yang sangat terexpose media adalah kacaunya penerbangan di eropa daratan dan inggris. Beberapa bandara terpaksa menutup take off  and landing lane nya.. London, Frankfurt,Amsterdam,Belgia serta Paris adalah beberapa diantaranya.

Untuk negara2 semacam skandinavian, rusia tidak bermasalah karena mereka sudah terbiasa dengan salju dan suhu minus. Bagi mereka investasi untuk memiliki mobil2 operasional untuk menyingkirkan es dan salju adalah hal yang logis sedangkan untuk negara2 semacam belanda atau inggris, investasi semacam ini ditenggarai tidak terlalu menguntungkan karena jarangnya suhu extreme melanda negara2 ini.

Read the rest of this entry »





Working inside of The Container (part 1)

20 12 2010

Hello there..

it is me again. saying hello from in the middle of nowhere. As you know (or dont know), i have been assigned to work in Wesseling, germany. For whom doesn’t know where it is located, it just lay southern part of Cologne / Koeln / Keulen..I am here as process engineer for a new boiler project in one of refinery plant.

but hey, how do i get here? lemme tell you the complete story of my first ever business trip assignment.

Read the rest of this entry »





Indonesia!!

19 12 2010

Hore.. Indonesia menang..
Walau kami diluar indonesia, kami tetap mendukung kesebelasan Indonesia.. Dengan perangkat 1 laptop, 1proyektor serta dinding yang bebas dari segala tempelan, dan koneksi internet yang lancar.. Kami bisa ikut berteriak2 ketika gonzales membuat gol spektakuler..
Dengan segala keterbatasan kami bisa tetap berkata
“garuda di dadaku”





..Salju..

17 12 2010

Salju.. selalu ditunggu namun tak luput tuk dicerca…

 

sunrise on the other end

 

Untuk orang yang tinggal di negara tropis macam Indonesia.. Salju adalah sebuah misteri.. sama halnya dengan daylight saving time dan juga hari terpanjang atau hari terpendek.. (kita bahas di post berikutnya).. bagi orang yang belum pernah ke negara dengan 4 musim (atau pernah kesana cuman datengnya gak pas winter), mungkin mereka penasaran dengan salju ini..

Waktu gw kecil dan nonton film “di rumah sendirian” atau “Home Alone 1,2,3,4,5” gw sangat pengen merasakan megang salju.. apakah itu sama dengan serutan es yang menjungjung tinggi di es campur.. atau mirip dengan bunga es yang ada di kulkas kita kalo kulkasnya belum canggih..

bagi yang penasaran boleh diteruskan membacanya.. bagi yang tau ini ujung2nya dableg atau blunder yah lo tau lah dari awal juga kalo cerita pasti adaaaaa aja masalahnya…hahaha so ini pandangan gw tentang sang misterius.. SALJU..

Read the rest of this entry »





30 hari menulis lagi

15 12 2010

Yup.. seperti nama film yang menjadi ajang pengenalan luna maya ke dunia perfilm-an. Ada sebuah ajang yang digagas oleh beberapa mantan blogger yang sudah menjadi full time tweeps. We decide to call this…

..30 HARI MENULIS LAGI..

sebenernya gw ga ngerti sih apa udah ada gongnya.. soalnya liat twitter juga setengah.. sambil baca email, liat facebook, buka 9gag, buka kompas.com dan kadang2 sambil kerja (loh??)

jadi bagi kalian disana yang sudah mencanangkan program ini.. ini posting pertama gw!! hahahaha… *membayangkan pizza di depan mata*. nanti pas istirahat saya akan menceritakan ttg ajang yang belum diputuskan dimulai kapan, bagaimana peraturannya, apa hadiahnya dll *ini niat ga sih bikin ajang*.

Yang jelas tujuannya adalah membangkitkan kembali otak kiri kami yang sudah lama di surpress oleh kerjaan,hitungan pompa, pipa, boiler, boss, client,rig, minyak, politik dll. Tujuan lainnya adalah membangkitkan memory lama tentang bagaimana asiknya menulis dan berbagi cerita ke orang lain. *disclaimer: tujuan ini saya karang sendiri tanpa mengindahkan teman2 yang mencanangkan ajang ini hahahaha*

udah ah,, sekian dulu,, pokoknya satu tangan saya sudah megang PIZZA.. huhuyyyyy
kalo ada sala2 kate mohon dimaapin yee….

Salam menulis lagi

Fikri. @sapigealgeol

Maaf saya lupa cara membuat tautan kepada teman2 yang mengikuti ajang ini *jiah ajang emangnya ajang C Noer*, nanti kalo udah bisa gw tag kalian yak.. hi3

UPDATE: Nyang katanya mau ikutan

REPPIIIII

RENDRAAA

YAYIII

kayaknya ada lagi tapi lupa… hahaha

Kiky

vito